Oleh: Rudi Hendrik Afrizal terus berlari di antara reruntuhan gedung. Ia baru saja meninggalkan titik yang mendapat jatuhan beberapa bom dari jet tempur F-16 Israel. Dengan mengenakan seragam loreng hitam dan biru gelap, kepala dan wajah ditutupi topeng kain...